- - BPS-Statistics Indonesia Gorontalo Province

Requests for data or consultations can be made by visiting the Integrated Statistics Service BPS Statistics Gorontalo Province directly (08.00-15.30 WITA), or via Whatsapp (chat only) 0811-4307-683, email: pstgorontalo@bps.go.id or bps7500 @bps.go.id, online consultation service: s.bps.go.id/lakustik

-

Catalog Number : 9302001.75
Publication Number : 115511501
ISSN/ISBN : 2302-7878
Publishing Frequency : Annualy
Release Date : March 16, 2015
Language : Indonesian
File Size : 4.17 MB

Abstract

Salah satu indikator penting untuk mengetahui kondisi ekonomi di suatu wilayah adalah data Produk Domestik Regional Bruto (PDRB), baik atas dasar harga berlaku maupun atas dasar harga konstan. Data Produk Domestik Regional Bruto (PDRB) baik nilai agregat maupun turunannya sangat berguna bagi perencanaan, pengendalian, dan evaluasi pembangunan suatu wilayah. PDRB merupakan jumlah nilai tambah yang dihasilkan oleh seluruh unit usaha dalam suatu daerah/wilayah tertentu, atau jumlah nilai barang dan jasa akhir yang dihasilkan oleh seluruh unit ekonomi. Publikasi “Produk Domestik Regional Bruto Provinsi Gorontalo Menurut Lapangan Usaha 2013” ini merupakan lanjutan dari publikasi tahun sebelumnya yang disusun oleh BPS Provinsi Gorontalo. PDRB menurut lapangan usaha ini disajikan dari tahun 2011 hingga tahun 2013 baik atas dasar harga berlaku maupun atas dasar harga konstan 2000.
Badan Pusat Statistik

BPS-Statistics Indonesia

Badan Pusat Statistik Provinsi Gorontalo

Jl. Prof. Dr. Aloei Saboe No. 117 Kota Gorontalo

Telp (0435) 834596; Faks (0435) 834597

Email: bps7500[at]bps.go.id

logo_footer

Manual

ToU

Links

Copyright © 2023 BPS-Statistics Indonesia