Jumlah usaha pertanian di Provinsi Gorontalo pada bulan Mei 2013 sebanyak 122.550 rumah tangga usaha pertanian - Badan Pusat Statistik Provinsi Gorontalo

Untuk permintaan data maupun konsultasi dapat dilakukan dengan berkunjung langsung ke Pelayanan Statistik Terpadu BPS Provinsi Gorontalo (08.00-15.30 WITA), atau melalui layanan online Whatsapp (chat only) 0811-4307-683, email: pstgorontalo@bps.go.id atau bps7500@bps.go.id, layanan konsultasi online: s.bps.go.id/lakustik

Jumlah usaha pertanian di Provinsi Gorontalo pada bulan Mei 2013 sebanyak 122.550 rumah tangga usaha pertanian

Tanggal Rilis : 2 September 2013
Ukuran File : 0.5 MB

Abstraksi

A. USAHA PERTANIAN
 Jumlah usaha pertanian di Provinsi Gorontalo pada bulan Mei 2013 sebanyak 122.550 rumah tangga
usaha pertanian, sebanyak 55 perusahaan pertanian berbadan hukum, dan sebanyak 27 usaha
pertanian lainnya.
 Jumlah rumah tangga usaha pertanian di Provinsi Gorontalo mengalami penurunan sebanyak 10.414
rumah tangga dari 132.964 rumah tangga pada tahun 2003 (Sensus Pertanian 2003) menjadi 122.550
rumah tangga pada tahun 2013, yang berarti rata-rata penurunan per tahun sebesar 0,78 persen.
B. SAPI DAN KERBAU
 Populasi sapi dan kerbau 2013 sebanyak 173.911 ekor, turun dibandingkan dengan hasil Pendataan
Sapi Potong, Sapi Perah, dan Kerbau (PSPK) 2011 sebanyak 183.889 ekor.
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Provinsi Gorontalo

Jl. Prof. Dr. Aloei Saboe No. 117 Kota Gorontalo

Telp (0435) 834596; Faks (0435) 834597

Email: bps7500[at]bps.go.id

logo_footer

Tentang Kami

Manual

S&K

Daftar Tautan

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik